Selasa 23 Apr 2019 06:06 WIB

Emeka Ezeugo Terinspirasi Kehidupan Rasulullah SAW

Perjalanan hidup Rasulullah mengandung banyak ibrah berharga.

Emeka Ezeugo (46), mantan pesepakbola Nigeria yang kini menjadi mualaf.
Foto:

"Saya dulu memberi tahu semua orang, yang peduli untuk mendengarkan bahwa suatu hari saya akan bermain di piala dunia dan olimpiade. Nama saya akan dikenal banyak orang,"kata Ezeugo.

Ravinder Chaudhary, kepala departemen olahraga Universitas Punjab, mengingat Ezeugo sangat bersemangat untuk bersepak bola. Kapan pun ada waktu, dia selalu bersemangat untuk latihan. Setiap pagi dia mengayuh becak ke pergu ruan tinggi.

"Dia adalah bintang tim universitas kami. Saya masih ingat tendangan bebas sejauh 30 kaki melawan kesebelasan Uni versitas Guru Nanak Dev pada sebuah per tandingan tahun 1985. Tendangannya be gitu kuat, sehingga kiper bereaksi hanya setelah mendarat di gawang, kata profesor NS Mann, mantan kepala departemen pen didik an jasmani yang menjadi manajer tim saat itu.

Ada tiga orang Nigeria, Ezeugi, Christopher Kem, dan Chibuzor Nwakanma di tim universitas dan semuanya adalah pemain yang luar biasa. Timnya mencetak 52 gol dan hanya kebobolan satu di seluruh kejuaraan All India Inter-University (1985).

Emeka adalah pemain turnamen.

Namun, nilai Ezeugo jatuh pada tahun kedua membuatnya tidak memenuhi syarat un tuk mengikuti pertandingan antaruniver sitas pada 1985. Karena dia harus mengambil ujian ulang di hari yang sama saat pertandingan tersebut.

Pada 1985, Chandigarh mendapat kesem patan untuk menurunkan tim di Piala Durand New Delhi. Tiga pemain Nigeria ber main dan upaya Ezeugo membantunya mendapat panggilan dari Benggala Timur.

Kami berhasil mencapai perempat final dan mengalahkan beberapa tim negara. Saat kami debut, usaha kami mendapat lebih banyak perhatian. Performa Ezeugo selama Piala Durand membuatnya mendapatkan pengakuan pan-India dan memberi nya kesempatan untuk bermain sepak bola profesional untuk klub-klub di sana,kata Harjinder.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement