Senin 16 May 2022 13:31 WIB

DMI Sulteng: Haul Guru Tua Perlu Masuk Kalender Wisata Religi

Haul Guru Tua di Alkhairaat, tidak hanya dihadiri oleh umat Islam di wilayah Sulteng.

Sejumlah santri membawa poster Sayyid Idrus bin Salim Aljufri atau Guru Tua pada peringatan Haul Guru Tua di Kompleks Alkhairaat di Palu, Sulawesi Tengah, Sabtu (14/5/2022). Pemerintah setempat mengusulkan Guru Tua yang merupakan pendiri Alkhairaat sekaligus tokoh penyebaran agama dan pendidikan Islam di Sulawesi Tengah dan Kawasan Timur Indonesia tersebut menjadi pahlawan nasional.
Foto:

Dalam masa perjuangan dakwahnya, Guru Tua telah berhasil membangun 420 madrasah yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia bagian timur, Sulawesi, Maluku, Kalimantan, dan Papua.Semuanya adalah saksi nyata akan dakwah dia yang tak mengenal lelah, yang kini telah mencapai lebih dari 1.700 madrasah.

Perkembangan Alkhairaat saat pesat, Alkhairaat memiliki jenjang pendidikan mulai dari tingkat Pendidikan Anak Usia Dini hingga SLTA tersebar di seluruh Indonesia, utamanya di kawasan timur.

"Alkhairaat juga memiliki perguruan tinggi yang bernama Universitas Alkhairaat, dan memiliki Rumah Sakit Alkhairaat serta usaha-usaha lainnya di Sulteng," demikian Ali.

 

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement