Selasa 15 Jun 2021 22:22 WIB

Produser They Are Us Sesali tak Libatkan Keluarga Korban

Produser film kontroversial They Are Us mengaku telah berkonsultasi dengan para imam

Rep: Rossi Handayani/ Red: Agung Sasongko
They Are Us, film tentang serangan teroris di Masjid Christchurch, Selandia Baru
Foto:

Penulis-sutradara Kiwi Andrew Niccol (Gattaca) mengatakan, naskah tersebut telah dikembangkan melalui konsultasi dengan komunitas Muslim Christchurch. Namun mereka menyatakan kemarahan bahwa film tersebut akan berpusat pada Ardern, dan bukan pada korban, serta penyintas.

 

Sementara Ardern mengatakan, dia tidak berpikir ceritanya adalah salah satu yang harus diceritakan tentang serangan teror. Sedangkan produser Selandia Baru, Philippa Campbell membela film tersebut, dengan mengatakan itu akan fokus pada sejumlah pahlawan. Kemudian ia  mengundurkan diri dari produksi. Campbell mengatakan, dia tidak ingin terlibat dengan proyek yang menyebabkan kesusahan seperti itu.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement