Ahad 18 Jul 2021 19:19 WIB

MUI Ajak Elemen Bangsa Bersinergi Tangani Dampak Pandemi

MUI mengimbau masyarakat bangun solidaritas nasional.

Rep: Dea Alvi Soraya/ Red: Agung Sasongko
Ketua MUI Bidang Pemberdayaan Ekonomi Umat - Lukmanul Hakim
Foto:

Sedangkan pemulihan ekonomi berfokus pada tiga hal, ketersediaan pangan pada situasi PPKM Darurat warga secara umum serta untuk isolasi mandiri maupun dalam perawatan di rumah sakit, memberikan stimulus kepada UMKM melalui skema lembaga keuangan dan memberikan bantuan langsung kepada masyarakat miskin baru terdampak pandemi.

Pendataan berfokus pada masyarakat miskin baru, seperti dai, ustadz, pemuka agama, pekerja informal, pengurangan tenaga kerja dampak pandemi serta masyarakat yang tidak terdaftar dalam jaring pengaman sosial pemerintah, baik melalui RT/RW, jaringan pemangku kepentingan maupun kanal lainnya.

 

MUI mengimbau masyarakat secara umum ikut ambil bagian secara langsung dalam gerakan solidaritas nasional saling bantu dan saling kawal. MUI juga menyerukan untuk seluruh umat Muslim, khususnya membangun solidaritas nasional, dimulai dari kepedulian terhadap tetangga dan lingkungan sekitar rumah

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement