Senin 03 May 2021 03:55 WIB

Komunitas Muslim di Minnepolis dan Ketegangan Rasial

Minneolis sempat diguncang ketegangan rasial.

Rep: Meiliza Laveda/ Red: Agung Sasongko
Muslim Amerika (Ilustrasi)
Foto:

Di bagian bawah tangga gelap menuju ruang bawah tanah Cup Foods, komunitas Muslim lokal datang untuk berduka dan melarikan diri dari rasa sakit dan kekacauan tahun lalu.Bryant yang menjadi imam shalat Jumat, mengatakan banyak dari 15 jemaah masjid itu adalah keturunan Somalia. Bagi komunitas Muslim, vonis Chauvin menjadi sebuah kelegaan tersendiri.

“Segera, ketika hakim membacakan putusan, Anda bisa mendengar orang-orang berteriak, merayakan, desahan lega,” kata Pemilik Gedung Masjid dan Cup Foods, Mahmoud Abumayyeleh.

'Saat kami tidak sedang memprotes, kami semua berdoa'

 Dilansir the National News, Ahad (2/5), keputusan vonis Chauvin sangat berarti terlebih diambil pada pekan kedua Ramadhan. “Waktu yang tepat di bulan Ramadhan kita mendapat sedikit keadilan. Sebab, saat kita tidak protes, kita semua sedang shalat dan beribadah. Jelas doa kita terkabul,” kata Seniman dan Guru Multimedia Somalia-Amerika di Minneapolis, Ifrah Mansour.

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement