Dari Ka’ab bin Malik RA, ia berkata, “Rasulullah SAW bersabda, 'Dua serigala yang lapar yang dilepas di tengah kumpulan kambing, tidak lebih merusak dibandingkan dengan sifat tamak manusia terhadap harta dan kedudukan yang sangat merusak agamanya'." (Diriwayatkan oleh at-Tirmidzi). Hadis di atas mengabarkan kepada kita bahwa ketamakan manusia terhadap harta dan...
Berita Lainnya