Senin 03 Jun 2024 18:11 WIB

Rumah Zakat Salurkan 100 Paket Sembako Bandung Raya

Aksi ini menunjukkan komitmen Rumah Zakat dalam mendukung kesejahteraan masyarakat.

Relawan Rumah Zakat salurkan 100 paket sembako yang tersebar di 5 titik bandung raya yaitu Cibiru, Baleendah, Pangalengan, Majalaya, Ciparay. Bantuan diharapkan dapat meringankan beban para penerima.
Foto: Rumah Zakat
Relawan Rumah Zakat salurkan 100 paket sembako yang tersebar di 5 titik bandung raya yaitu Cibiru, Baleendah, Pangalengan, Majalaya, Ciparay. Bantuan diharapkan dapat meringankan beban para penerima.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Relawan Rumah Zakat salurkan 100 paket sembako yang tersebar di 5 titik bandung raya yaitu Cibiru, Baleendah, Pangalengan, Majalaya, Ciparay. Bantuan diharapkan dapat meringankan beban para penerima.

Bantuan terdiri dari bahan pokok seperti beras, minyak goreng, gula, teh, dan tepung terigu yang Penyaluran dilakukan dengan mendatangi langsung rumah-rumah warga penerima manfaat.

Baca Juga

Warga yang menerima bantuan mengucapkan terima kasih atas bantuan yang diberikan oleh Rumah Zakat. Mereka berharap kegiatan ini dapat terus berlanjut dan menginspirasi lebih banyak pihak untuk peduli terhadap lansia dan jompo yang membutuhkan.

Aksi ini menunjukkan komitmen Rumah Zakat dalam mendukung kesejahteraan masyarakat, khususnya mereka yang berada dalam kondisi kesulitan ekonomi.

 

photo
Relawan Rumah Zakat salurkan 100 paket sembako yang tersebar di 5 titik bandung raya yaitu Cibiru, Baleendah, Pangalengan, Majalaya, Ciparay. Bantuan diharapkan dapat meringankan beban para penerima. - (Rumah Zakat)

Seberapa tertarik Kamu untuk membeli mobil listrik?

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement