Jumat 29 Oct 2021 22:57 WIB

Rumah Zakat Terus Dukung BUMMas dengan Bantuan Modal

Dengan bantuan modal usaha tentunya pengurus BUMMas Tirta Mandiri lebih semangat

Badan Usaha Milik Masyarakat (BUMMas) Tirta Mandiri yang beralamat Desa Jogotirto, Berbah, Sleman kembali mendapatkan bantuan modal usaha untuk pengembangan BUMMas dari Rumah Zakat.
Foto: Rumah Zakat
Badan Usaha Milik Masyarakat (BUMMas) Tirta Mandiri yang beralamat Desa Jogotirto, Berbah, Sleman kembali mendapatkan bantuan modal usaha untuk pengembangan BUMMas dari Rumah Zakat.

REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN – Badan Usaha Milik Masyarakat (BUMMas) Tirta Mandiri yang beralamat Desa Jogotirto, Berbah, Sleman kembali mendapatkan bantuan modal usaha untuk pengembangan BUMMas dari Rumah Zakat.

Modal usaha ini disalurkan kepada empat orang penerima manfaat dan akan digunakan untuk pengembangan usaha penerima manfaat tersebut. Selain itu, dana ini juga akan digunakan untuk pembelian peralatan dan perlengkapan unit usaha warung sembako Tirta Mandiri.

Dengan adanya bantuan modal usaha ini tentunya pengurus BUMMas Tirta Mandiri lebih semangat dan giat lagi dalam menjalankan tugasnya, sebagai pengurus yang bertanggung jawab mengembangkan dan memajukan BUMMas.

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement