Kamis 13 May 2021 07:20 WIB

Masyarakat Tangerang Diminta Doakan Palestina

Masyarakat Tangerang diminta doakan umat Islam di Palestina.

Warga Palestina memeriksa menara Hanadi yang hancur setelah serangan udara Israel di Kota Gaza, 11 Mei 2021.
Foto:

Wali kota menjelaskan digelarnya acara takbiran secara virtual sebagai cara mengagungkan nama Allah SWT dalam menyambut hari raya umat Islam di seluruh dunia di tengah kondisi pandemi COVID-19 yang masih melanda.

"Tentunya juga untuk mencegah kerumunan di masjid atau mushola dalam melakukan takbiran," ujar wali kota.

Wali kota juga kembali mengingatkan masyarakat untuk melaksanakan ibadah Salat Id di rumah masing@masing dan jika harus dilakukan di luar rumah baik di masjid, mushala ataupun lapangan terbuka untuk tidak melupakan penerapan protokol kesehatan pencegahan COVID-19.

"Tidak hanya dilakukan oleh panitia atau Satgas COVID-19, tapi juga dilakukan oleh setiap jamaah yang mengikuti Shalat Id," ungkap wali Kota di acara yang juga diikuti oleh Wakil Wali kota HSachrudin dan Ustadz Yusuf Mansur.

 

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement