Kamis 08 Apr 2021 20:06 WIB

Ahmad Darodji Kembali Terpilih Jadi Ketua MUI Jateng

Ahmad Darodji kembali terpilih menjadi Ketua MUI Jateng.

Ketua MUI Jawa Tengah bersama bersama Komisi Fatwa MUI Jawa Tengah menyiapkan Tausiyah MUI Jawa Tengah hasil pembahasan bersama, di kompleks Masjid Baiturrahman, Simpanglima, Semarang, Selasa (21/4). Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Tengah, mengeluarkan Panduan Ibadah Bulan Suci Ramadhan 1441 Hijriyah di tengah- tengah situasi pandemi Covid-19.
Foto:

Senada, Gubernur Jateng Ganjar Pranowo secara khusus mengapresiasi para ulama di Jawa Tengah karena selalu menjadi mitra pemerintah, yaitu menjadi bagian solusi dari seluruh masalah yang dihadapi umat.

"Ulama menjadi tempat bertanya 'piye apike', bagaimana baiknya," katanya.

Sementara itu, sebagai wakil dari Ahmad Darodji, yaitu Ahmad Rofiq yang menempati posisi Wakil Ketua Umum MUI Jawa Tengah dan Sekretaris Umum ditempati oleh Muhyiddin. Sedangkan untuk Ketua Dewan Pertimbangan yakni Ali Mufiz.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement