Rabu 03 Feb 2021 05:01 WIB

Jaya Suprana Berkisah Warisan Peradaban Islam di Spanyol

Kisah Jaya Suprana tentang warisan kebudayaan Islam di Spanyol

Mezquita, di Spanyol.
Foto:

TOLEDO

Keindahan warisan peradaban Islam juga dapat disimak pada seluruh bangunan warisan masa Moor-Empire di Toledo.

Di masa kini Toledo merupakan destinasi utama wisata-budaya Spanyol sebagai sebuah kota museum terbuka yang secara nyata lapangan memperagakan warisan peradaban Islam di Spanyol.

Discover the enthralling history of Toledo

Toledo merupakan fakta sejarah bahwa pada masa kehadiran peradaban Islam di persada Spanyol  sejak abad XII sampai dengan XV, kerukunan antar umat beragama Yahudi, Nasrani dan Islam serta pengembangan ilmu pengetahuan mengalami masa keemasan gilang-gemilang.

Pada hakikatnya Moor-Empire memang beda dari Ottoman-Empire dalam hal Moor-Empire hadir di Spanyol secara damai melalui jalur kebudayaan sementara Ottoman-Empire hadir di Turki melalui jalur kekerasan militer. 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement