Selasa 26 Jan 2021 19:51 WIB

Pentingnya Mengubah Pola Pikir Umat tentang Wakaf

Kiai Cholil melihat ada kesalahpahaman masyarakat memahami wakaf.

Rep: Fuji E Permana/ Red: Ani Nursalikah
Pentingnya Mengubah Pola Pikir Umat tentang Wakaf. Ketua Komisi Dakwah MUI Pusat Prof  KH M Cholil Nafis.
Foto:

"Artinya lahan produktif (yang diwakafkan Sayyidina Umar bin Khattab). Kalau sekarang dari pertanian menjadi industri, jadi perniagaan itu turunan dari produktif artinya wakaf pada dasarnya produktif," ujarnya. 

Kiai Cholil melihat ada kesalahpahaman masyarakat memahami wakaf. Sehingga sekarang wakaf menjadi konsumtif, yakni hanya melakukan pemakaian bukan melakukan pengembangan aset wakaf.

Kalau merujuk pada sejarah Islam, wakaf menjadi ikon pembangunan peradaban. Seperti Baitul Hikmah dibiayai oleh wakaf. Jalan raya dari Baghdad di Irak sampai ke Makkah juga dibangun dari dana wakaf untuk jamaah haji.

 

"Oleh karena itu penting penceramah dan para dai promosi tentang wakaf terus dikembangkan," ujarnya.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement