Sabtu 07 Jul 2018 13:21 WIB

Kebun Gizi untuk Keluarga Bu Sarwi

Sayuran yang ditanam diharapkan mampu memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Kebun Gizi binaan Rumah Zakat di Pacitan, Jawa Timur.
Foto: Rumah Zakat
Kebun Gizi binaan Rumah Zakat di Pacitan, Jawa Timur.

REPUBLIKA.CO.ID, PACITAN -- Keberadaan Kebun Gizi yang dirintis Rumah Zakat melalui Fasilitator Desa Berdaya Bandar, Eni Purwanti sejak Maret lalu masih tampak segar.

Salah satu penerima manfaat, Sarwi sekeluarga, tampak ceria merawat kebun gizi yang berada di samping rumahnya. Sarwi adalah seorang petani, peternak, dan salah satu anggota aktif majelis taklim As Sakinah binaan Rumah Zakat di Pacitan, Jawa Timur.

Setidaknya ada tiga kepala rumah tangga yang tinggal bersama. Keluarga Sarwi, keluarga Imron, dan keluarga Tukimin. “Semoga sayuran segar dari Kebun Gizi mampu memenuhi kebutuhan konsumsi harian keluarga besar ibu Sarwi,” ujar Eni.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement