Rabu 20 Apr 2016 04:31 WIB

3 Lembaga Pendidikan Bergengsi di Baghdad

Rep: c13/ Red: Agung Sasongko
Kota Baghdad, salah satu warisan kejayaan Islam.
Foto:
Madrasah Nizhamiyah

Madrasah yang didirikan oleh Nizham al-Mulk ini berfokus pada ilmu keagamaan (tafsir, hadis, fikih, kalam, dan ilmu rasionalitas (filsafat, logika, matematika, kedokteran, dan lainnya). 

Pada awal berdirinya madrasah yang bertahan hingga abad ke-14 ini merupakan madrasah yang mapan karena pada awal berdirinya madrasah ini langsung menggunakan sistem pendidikan modern, seperti kenaikan tingkat, ujian akhir, dan mengelola keuangan mandiri, lengkap dengan perpustakaan dan laboratorium. 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement