Rabu 14 Sep 2022 10:00 WIB

Trafik Penumpang Pesawat Kian Pulih

Penurunan harga tiket juga sudah dilakukan.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

JAKARTA -- PT Angkasa Pura (AP) I (Persero) mulai mencatat peningkatan trafik penumpang pada tahun ini. Direktur Utama AP I Faik Fahmi optimistis pada akhir tahun ini jumlah penumpang yang dilayani AP I meningkat dibandingkan tahun sebelumnya. "Kami proyeksikan sampai akhir tahun akan tercapai 50 juta penumpang setahun," kata Faik...

Advertisement

Komentar

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement