Senin 11 Oct 2021 21:59 WIB

Anak Desa Berdaya Sambut Antusias Belajar Bahasa Inggris

Program bahasa inggris diharapkan membuat anak berkembang sesuai kemajuan teknologi.

Fasilitator Desa Berdaya Guha Uleue, Kecamatan Kuta Makmur, Aceh Utara dalam rangka pendampingan program pendidikan bahasa inggris yang didanai oleh Bank Syariah Indonesia.
Foto: Rumah Zakat
Fasilitator Desa Berdaya Guha Uleue, Kecamatan Kuta Makmur, Aceh Utara dalam rangka pendampingan program pendidikan bahasa inggris yang didanai oleh Bank Syariah Indonesia.

REPUBLIKA.CO.ID, ACEH UTARA -- Fasilitator Desa Berdaya Guha Uleue, Kecamatan Kuta Makmur, Aceh Utara dalam rangka pendampingan program pendidikan yang didanai oleh Bank Syariah Indonesia melakukan Bimbingan Belajar Bahasa Inggris yang bertempat di Rumah Pengembangan Potensi Anak (P3A), Sabtu (9/10).

Setelah beberapa pertemuan belajar bahasa inggris dengan menulis dan menambah kosa kata, kali ini anak-anak dibekali dengan materi listening. Kegiatan pengenalan materi listening dilakukan menggunakan worksheet online seperti sebelum-sebelumnya.

Baca Juga

Setiap anak secara bergilir mengerjakan listening worksheet. Senang dan bangga pastinya melihat perkembangan anak-anak Desber yang antusias. Rasanya terbayar meskipun lelah seharian dengan aktifitas lainnya dengan melihat perkembangan mereka.

Program ini diharapkan bisa menjadi sarana pembelajaran bagi anak-anak dan membantu mereka untuk terus tumbuh dan berkembang sesuai dengan kemajuan teknologi.

photo
Fasilitator Desa Berdaya Guha Uleue, Kecamatan Kuta Makmur, Aceh Utara dalam rangka pendampingan program pendidikan bahasa inggris yang didanai oleh Bank Syariah Indonesia. - (Rumah Zakat)

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement