Rabu 09 Jun 2021 20:10 WIB

Wamenag Berharap Pesantren Perketat Prokes Usai Libur

Pesantren perlu memperketat penerapan prokes untuk mengantisipasi penyebaran covid.

Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Sa’adi.
Foto:

Sebagai informasi pada hari ini Satgas Penanganan COVID-19 mencatatkan penambahan kasus sebanyak 7.725 orang, disertai dengan bertambahnya pasien sembuh sebanyak 5.883 orang dan 170 orang meninggal dunia.

"Ini perlu menjadi perhatian bersama, tidak terkecuali para santri dan pondok pesantren. Kita tentu tidak berharap muncul kembali klaster di pondok pesantren. Hal ini harus diantisipasi sejak awal," ujarnya.

Karena itu dia meminta seluruh jajaran Kementerian Agama di daerah untuk proaktif melakukan pembinaan dalam penerapan protokol kesehatan di pesantren.

 

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement