Selasa 19 Nov 2019 22:03 WIB

Sumatra Selatan Berkomitmen Wujudkan Kerukunan tanpa Konflik

Kerukunan menjadi program utama Sumatra Selatan.

Kerukunan Beragama (Ilustrasi)
Foto: Republika/Mardiah
Kerukunan Beragama (Ilustrasi)

REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG— Wakil Gubernur Sumatra Selatan, Mawardi Yahya,  berharap kepada seluruh tokoh agama di provinsi itu agar dapat menjembatani hubungan antarumat.

Pihaknya merasa yakin jika semua tokoh agama memiliki komitmen yang sama maka akan memberikan dampak positif bagi daerah, kata Wagub di Palembang, Selasa (19/11).

Baca Juga

Bukan itu saja tetapi kerukunan antarumat beragama di Sumsel akan terjaga dengan baik, ujar dia. "Yang jelas Sumsel akan aman dan tenteram. Serta slogan 'Zero Konflik Sumsel' tetap terpelihara," ujar dia.

Jadi cita-cita Sumsel tidak mungkin bisa dicapai tanpa kebersamaan dan kerukunan umat beragama.  Dia meminta semua harus rukun dan terus menjaga kebersamaan antarumat beragama.

Wagub mengharapkan pemuka agama dapat memberikan dampak yang baik serta positif bagi masyarakat luas. “Saya dan gubernur berkomitmen membuka pintu seluas-luasnya untuk melakukan pembinaan pada semua agama yang ada di Sumsel," kata Wagub.

Sebagai pemerintah pihaknya terus membina termasuk bersilaturahim dengan pemuka agama di Sumsel seperti yang dilaksanakan acara temu ramah tamah tokoh agama Budha 

 

 

 

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement