Jumat 25 Nov 2022 19:29 WIB

Iran Menang Dramatis 2-0 Lawan Wales

Iran menaklukkan Wales 2-0 melalui gol di tambahan waktu melawan 10 pemain Wales.

Rep: Afrizal Rosikhul Ilmi / Red: Mohamad Amin Madani
 Rouzbeh Cheshmi dari Iran mencetak gol pembuka timnya selama pertandingan sepak bola grup B Piala Dunia antara Wales dan Iran, di Stadion Ahmad Bin Ali di Al Rayyan, Qatar, Jumat (25/11/2022) sore WIB.
Foto: AP/Manu Fernandez
Rouzbeh Cheshmi dari Iran mencetak gol pembuka timnya selama pertandingan sepak bola grup B Piala Dunia antara Wales dan Iran, di Stadion Ahmad Bin Ali di Al Rayyan, Qatar, Jumat (25/11/2022) sore WIB.

REPUBLIKA.CO.ID,DOHA --  Iran sukses mengamankan tiga poin dari Wales pada matchday kedua Grup B Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmed bin Ali, Jumat (25/11/2022) sore WIB.

Iran berhasil menaklukkan Wales 2-0 melalui gol di tambahan waktu melawan 10 pemain Wales. Kini mereka naik ke peringkat kedua klasemen setelah Inggris.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement

Rekomendasi

Advertisement