Selasa 02 Aug 2022 19:00 WIB

Menumbuhkan Percaya Diri Ala Rasulullah SAW

Kepercayaan diri pada diri seorang Muslim menjadi satu hal yang sangat penting.

Rep: Umar Mukhtar/ Red: Agung Sasongko
lustrasi Rasulullah Muhammad SAW.
Foto: Republika/Mardiah
lustrasi Rasulullah Muhammad SAW.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepercayaan diri adalah faktor penting dan berperan besar dalam mengendalikan diri dan menentukan jalinan hubungan dengan orang lain. Kemenangan atas musuh-musuh Allah SWT, pembebasan tempat-tempat suci, dan pengibaran panji-panji Islam tentu hanya bisa dilakukan oleh orang yang beriman dan memiliki kepercayaan diri.

Orang yang tidak percaya diri tentu tidak bisa melihat kemampuan dan bakat yang dimilikinya. Dia memandangnya sebagai hal yang biasa saja dan tidak bernilai apa-apa, sehingga tidak mampu menggunakan potensinya.

Untuk itu, kepercayaan diri pada diri seorang Muslim menjadi satu hal yang sangat penting untuk meraih keberhasilan di dunia dan akhirat.

Lantas seperti motode kepercayaan diri yang diajarkan Nabi Muhammad SAW?

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement