Jumat 06 Nov 2020 06:22 WIB

Tiga Tingkatan Ikhlas

Syekh Muhammad Nawawi Banten membagi keikhlasan ke dalam tiga tingkatan.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

OLEH ABDUL MUID BADRUN

Ikhlas, mudah diucapkan namun tak mudah dilakukan. Ikhlas secara sederhana diartikan sebagai semua tindakan hanya karena Allah semata. Ikhlas juga diartikan upaya membersihkan amal dari berbagai kotoran hati. Bahkan, dalam berbagai kesempatan, M Qurais Shihab sering kali memberikan satu gambaran tentang ikhlas dengan sebuah gelas yang dipenuhi...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement